Kisah Rasul-Rasul 3:25 Alkitab Berita Baik (BM)

Janji-janji Allah yang disampaikan oleh nabi-nabi itu untuk saudara-saudara juga. Dalam perjanjian yang dibuat oleh Allah dengan nenek moyang saudara-saudara, Allah berfirman kepada Abraham, ‘Melalui keturunanmu Aku akan memberkati semua bangsa di bumi.’ Perjanjian itu untuk saudara-saudara juga.

Kisah Rasul-Rasul 3

Kisah Rasul-Rasul 3:22-26