13. Kasih terbesar yang dapat ditunjukkan oleh seseorang adalah memberikan hidupnya untuk sahabat-sahabatnya.
14. Kamulah sahabat-sahabat-Ku jika kamu melakukan yang Kuperintahkan kepadamu.
15. Sekarang Aku tidak menyebut kamu hamba. Hamba tidak tahu yang dilakukan oleh tuannya. Tetapi Aku menyebut kamu sahabat, karena Aku telah memberitahukan kepada kamu segala sesuatu yang telah Kudengar dari Bapa-Ku.