Matius 13:23 Perjanjian Baru: Versi Mudah Dibaca (AMD)

Dan apakah artinya benih yang jatuh di tanah yang baik? Benih itu seperti orang yang mendengar ajaran itu dan mengerti dan dia menghasilkan buah, ada yang 100 kali lipat, ada yang 60 kali lipat, dan ada yang 30 kali lipat.

Matius 13

Matius 13:13-31