Lukas 12:18 Perjanjian Baru: Versi Mudah Dibaca (AMD)

Lalu katanya, ‘Aku tahu yang akan kulakukan. Aku akan membongkar lumbung-lumbungku dan akan kubangun yang lebih besar. Aku akan menyimpan semua hasil panen dan barangku di dalam lumbung baruku.

Lukas 12

Lukas 12:14-27