Kisah 11:13 Perjanjian Baru: Versi Mudah Dibaca (AMD)

Kornelius menceritakan kepada kami bagaimana ia telah melihat malaikat berdiri di rumahnya. Malaikat itu mengatakan, ‘Suruh beberapa orang menjemput Simon, yang juga disebut Petrus, ke Yope.

Kisah 11

Kisah 11:4-20