Ibrani 11:5 Perjanjian Baru: Versi Mudah Dibaca (AMD)

Karena Henokh mempunyai iman, dia diangkat dari bumi ini, sehingga ia tidak pernah mati. Sesudah itu, orang tidak dapat menemukanya lagi karena Allah membawanya bersama Dia. Kitab Suci mengatakan bahwa sebelum Henokh diangkat, ia adalah seorang yang sungguh-sungguh berkenan kepada Allah.

Ibrani 11

Ibrani 11:1-9