2 Korintus 6:8 Perjanjian Baru: Versi Mudah Dibaca (AMD)

Beberapa orang menghargai kami, tetapi ada juga yang menghina kami. Ada yang mengatakan hal yang baik tentang kami, tetapi ada juga yang menjelekkan. Ada yang mengatakan kami pembohong, tetapi ternyata kami mengatakan kebenaran.

2 Korintus 6

2 Korintus 6:1-17