Kisah Para Rasul 28:7 Alkitab Terjemahan Baru (TB)

Tidak jauh dari tempat itu ada tanah milik gubernur pulau itu. Gubernur itu namanya Publius. Ia menyambut kami dan menjamu kami dengan ramahnya selama tiga hari.

Kisah Para Rasul 28

Kisah Para Rasul 28:1-16