70. Di wilayah suku Manasye yang di sebelah barat Sungai Yordan mereka menerima desa Aner dan Bileam dengan padang rumput di sekitarnya.
71. Keluarga-keluarga kaum Gerson mendapat desa-desa berikut ini dengan padang-padang rumput di sekitarnya:Di Wilayah suku Manasye, sebelah timur Sungai Yordan: Golan di Basan dan Asytarot.
72. Di wilayah suku Isakhar: Kedes, Daberat,